Monday, 15 May 2017

Contoh Soal Akuntansi Manajemen

STIE Mulia Singkawang
Let’s Build Our Town
UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP TAHUN 2016/2017
MATA KULIAH : AKUNTANSI MANAJEMEN
HARI / TANGGAL : JUMAT, 08 MEI 2017
WAKTU : 10.00 – 12.30 WIB
SEMESTER / KELAS : VI / Pagi Akuntansi
DOSEN : Dr. Timotius, Ak., CA

Terima kasih telah mampir di blog saya yang sederhana ini. Berikut ini adalah Contoh Soal Akuntansi Manajemen.


Soal 1 (Bobot 30 %)
Many churches sponsor bingo games, a tradition stemming from the time when only specific non-profit institutions were allowed to sponsor games of change. Reverend Justin Olds, the pastor of a new parish in Orange Country, is investigating the desirability of conducting weekly bingo nights. The parish has no hall, but a local hotel would be willing to commit its hall for a lump-sum rental of $600 per night. The rent would include cleaning, setting up and taking down the tables and chairs, and so on.
1.    A local printer would provide bingo cards in return for free advertising. Local merchants would donate door prizes. The service of clerks, callers, security force, and others would be donated by volunteers. Admission would be $4.00 per person, entitling the player to 1 card; extra card would be $1.50 each. Many person by extra cards so there would be an average of 4 cards played per person. What is the maximun in total cash prizes that the church may award and still break even if 200 persons attend each weekly session?
2.  Suppose the total cash prizes are $1,100. What will be the church’s operating income if 100 persons attend? If 200 persons attend? If 300 persons attend? Briefly explain the effects of the cost behavior on income.

3.    After operating for 10 months, Reverend Olds is thinking of negotiating a different rental arrangement but keeping the prizes money unchanged at $1,100. Suppose the rent is $200 per night plus $2 per person. Compute the operating income for attendance of 100, 200, amd 300 persons, respectively. Explain why the results differ from those in requirement 2.


Soal 2 (Bobot 40 %)
A Speedy-mart Store in Northcenter Mall has the following budgeted sales, which are uniform throughout the month:
May
$450,000
June
375,000
July
330,000
August
420,000



Cost of goods sold averages 70% of sales, and merchandise is purchased essentially as needed. Employees earn fixed salaries of $22,000 (total) monthly and commissions of 10% of the current month’s sales, paid as earned. Other expenses are rent, $6,000, paid on the first of each month for that months occupancy; miscellaneous expenses, 6% of sales, paid as incurred; insurance, $450 per month, from a one-year policy that was paid for on january 2; and depreciation, $2,850 per month.
1.    Prepare a table of budget data for the Speedy-Mart Store.
2.    Continue the table in number 1 to prepare budget schedule for (a) disbursement for operating expenses and (b) operating income for June, July, and August.
3.    Adjust the budget data appropriately for each of the following scenario independently and recomputed operating income using the table:
a.    A sales promotion that will cost $30,000 in May could increase sales in each of the following three months by 5%.
b.    Elimating the sales commissions and increasing employees’s salaries to $52,500 per month could decrease sales thereafter by a net of 2 %.

Soal 3 (Bobot 30 %)
1.        Dalam sebuah pabrik Crude Palm Oil (CPO), coba saudara berikan contoh (masing-masing 3 macam) yang termasuk:
-       Variable Costs
-       Fixed Costs
-       Direct Costs
-       Indirect costs
-       Factory Overhead (FOH)
2.        Apa yang saudara ketahui mengenai Activity Based Costing dan Activity Based Management, jelaskan!
3.        Mengapa APBN negara kita tidak mengenal fleksibel budget, jelaskan!
4.        Apa yang Saudara ketahui megenai Financial Accounting dan Management Accounting, jelaskan!
5.        Ummumnya Master Budget tahun berikutnya disusun pada bulan November, tolong Saudara jelaskan bagaimana kronologis/prosedur-prosedur penyusunan Master Budget dan siapa-siapa saja yang terlibat? Atau biasanya disusun oleh Konsultan luar? Jelaskan!
6.        Tolong Saudara jelaskan antara direct, indirect dan unallocated costs!
7.        Apa kelebihan dan kelemahan BEP (Break Even Point), jelaskan!
8.        Untuk perusahaan Kue Lapis Le Gita, “kismis” digunakan untuk memproduksi kue lapis kismis, sehingga mereka akan memperlakukan “kismis” tersebut sebagai direct material. Apakah Saudara setuju? Jelaskan!
9.        Dalam menyusun Sales Budget, faktor-faktor apa saja yang perlu kita perhatikan, jelaskan!
10.    Apa-apa saja yang merupakan output dari Laporan Keuangan suatu perusahaan, sebutkan dan jelaskan!



Lazada Malaysia
Buat teman-teman yang nantinya akan UTS mungkin kalian sedang mencari contoh soal untuk mata kuliah Akuntansi Manajemen, nah untuk itu saya ingin membagikan contoh soal ini untuk bahan tambahan sebagai referensi belajar kalian. Semoga dapat membantu kalian dalam mempersiapkan diri untuk menghadapi UTS-nya. Perlu diingat, jangan terlalu fokus apalagi sampai menghapal soal ini, karena ini hanya salah satu contoh soal yang keluar saat UTS pada tahun ini/pada masa saya, karena kemungkinan tiap tahun soal-soal akan diperbarui dan memang seharusnya begitu karena dengan diperbaruinya soal yang ada maka akan membuat seseorang lebih fokus pada masa depan bukan hanya fokus di masa lalu. Sebaiknya fokuslah pada materi yang telah kalian pelajari di kelas (kampus), karena apa yang kalian pelajari di kelas itulah yang menjadi dasar buat kalian belajar dan mempersiapkan diri untuk menghadapi ujian. Namun di zaman modern ini belajar bisa saja dilakukan dimana saja dan kita bisa mendapatkan sumber informasi darimana saja apalagi dengan adanya internet semua informasi bisa dengan mudah untuk di dapatkan tapi kita harus tetap berhati-hati dalam menerima informasi yang ada jangan sampai kita telan mentah-mentah informasi tersebut, kita punya akal untuk berpikir mana yang benar & mana yang salah. Kita harus bisa memilah, memilih dan kita harus bisa menganalisis informasi tersebut, apakah informasi tersebut benar, dan bermanfaat. Jika benar dan bermanfaat tentu tidak ada salahnya kita untuk menerima & mempelajarinya.
Oke teman-teman inilah contoh soal Akuntansi Manajemen yang sangat singkat yang dapat saya bagikan ke kalian semoga bermanfaat bagi yang membutuhkannya.


***Selamat belajar, tetap semangat, pasti bisa***

Sebelum berkomentar harap baca terlebih dahulu Persyaratan Layanan Blog Abdul Sidik (BAS).
Terima Kasih Anda telah berkomentar.
EmoticonEmoticon